Thursday, December 22, 2016
Cara Memasang Mod DYOM dan Memainkannya
Cara Memasang Mod DYOM dan Memainkannya

Apa itu DYOM ? DYOM (Design Your Own Mission) adalah mod yang bisa menambahkan misi yang ada di GTA SA, dan juga kita bisa membuatnya sendiri. Tetapi agan-agan yang malas atau ndak ngerti cara membuatnya kita bisa mendownload misi-nya disini. Setelah download misi-nya (yang mana aja) sekarang kita siapkan peralatannya.
- DYOM -> Download
- CLEO 4 -> Download
- Mod Misi yang saya pasang. Author : DadanNanda1999 -> Download
- Instal CLEO-nya
- Buka & ekstrak file DYOM ke sembarang tempat
- Lalu Copy File DYOM ke GTA San Andreas User Files yang ada di My Document.
Klik Untuk Perbesar |
- Setelah Itu Ekstrak Mod Misi nya ke GTA San Andreas User File. File Berekstensi .dat.
Klik Untuk Perbesar |
- Setelah itu buka GTA SA mu.
- Lalu pilih Start Game.
- Lalu pilih New Game.
- Lalu pilih Design Your Own Mission
- Setelah loading pencet "Y" (tanpa tanda petik) lalu pilih Mission Menu.
- Pilih Load Mission dan pilih misi-nya.
- Setelah Loading tekan "Y" lagi baru pilih Play Mission
- Selamat bermain.
Available link for download