Wednesday, December 28, 2016

Cara Kalkulasi MMR ID Baru Dota 2 Berdasarkan Dotabuff

Cara Kalkulasi MMR ID Baru Dota 2 Berdasarkan Dotabuff


Saya akan memberikan teori Saya mengenai Kalkulasi MMR dari level 0 sampei level 13 hingga masa TBD menggunakan statistik Dotabuff
MMR anda tidak ditentukan oleh masa TBD. MMR dimulai sejak pertama kali anda membuat ID, ini disebut hidden MMR. inilah mengapa ada akun yang memiliki MMR rendah setelah melewati masa TBD dengan hasil 10 win dan 0 lose sekalipun. begitu juga ada akun yang memiliki MMR tinggi, katakan lah diatas 3,7K walaupun pada masa TBD lebih banyak kalah dari pada menang
Hal yang perlu anda ketahui adalah Skill Bracket Apa maksud dari bracket Normal Skill, High Skill, atau Very High Skill ? Hal itu merujuk kepada MMR rata-rata dari game yang dimainkan. Tidak ada penjelasan resmi berapat poin tepatnya, tapi diperkirakan bahwa : Normal : 0-2000 High : 3000 - 3500 Very High : 3500++ Kita akan membuat asumsi berdasarkan Gambar statistik Dotabuff diatas info , KDA = kill/death/assist

  • Green #1 - Game pertama well played dengan hasil KDA (17/1/10) atau 17.00 KDA Ratio
  • Blue # 2 A - Karena KDA game pertama bagus dan memenangkan game, ID tersebut beranjak ke High Skill Bracket (sekitar 3,000 MMR)
  • Blue # 2 B- Tinker kedua menghasilkan KDA ratio (12/9/9) tidak cukup bagus jika dibandingkan game pertama, meski menang, Ember Spirit game masih ditingkat High Skill
  • Green # 3 - karena kekalahan ember spirit dan KDA yang jelek (5/11/15) game selanjuta pindah ke normal skill bracket (2,500 MMR). kali ini, Tinker mendapat KDA yang fantastis of 17/0/9 dan memenangkan pertandingan.
  • Blue # 4 - Karena permainan tinker di game sebelumnya, membuat akun berada di posisi High Skill bracket. tapi Templar Assassin dapat KDA jelek dan game kalah
  • Green # 5 - Gara gara templar balik lagi ke Normal Skill bracket. walau game kalah Tinker dapat KDA bagus
  • Blue # 6 A - KDA yang bagus dari Tinker membuat kembali pada posisi High Skill bracket . menang game dengan Juggernaut tapi KDA nya jelek
  • Blue # 6 B - Juggernaut lagi dengan KDA yang lebih baik dari game sebelumnya
  • Blue # 6 C - Tinker dengan KDA yang lebih baik dari jugge.
  • Red # 7 - karena improve statistik dari Blue 6A ke 6C dengan memenangkan pertandingan, akun beranjak pada Very High Skill bracket.sangat disayangkan kalah dengan hasil terburuk , yaitu KDA Silencer (0/7/0)
  • Blue # 8 - silencer yang mengecewakan dari game Very High Skill bracket menyeret posisi akun ke High Skill bracket. kali ini Queen of Pain dengan KDA mantap
  • Red # 9 - Akun ini berakhir pada Very High Skill .juggernaut dengan KDA bagus dan menang . game selanjutnya, tetap berada di Very High Skill bracket
Jadi, Apa kesimpulannya?
KDA GPM Hero Damage Win rate Last Hit Berikut Hero yang berdasarkan pengalaman , bisa membuat anda pada posisi very high skill bracket dan mendapat membuka MMR mencapai 5k ( Miracle ) 1. Zeus ( dengan syarat spam skill dan ulti, KDA harus bagus, win rate tinggi ) 2. QOP ( mudah spam skill, KDA dan GPM bagus kalo bagus mainn ya ) 3. Lina ( kalau ngerti mainnya dijamin KDA ga pernah jelek walau kalah ) 4. Shadow Fiend ( kalau ngerti mainnya dijamin KDA ga pernah jelek walau kalah ) 5. Meepo ( rajanya GPM, XPM, KDA) INGAT !! stage pertama yaitu Level 0 sampai Level 13 adalah masa masa krusial bagi MMR anda. jadi bermain baguslah . berbeda dengan setelah masa TBD, sekali kalah anda hanya kurang 25 mmr. jika pada MMR 5k, kalau kalah kadang2 minus cuma 10, tergantung MMR musuh


Available link for download